Perkembangan Media Sosial Semakin Masif, Jurnalis Dituntut Lebih Kreatif

Era digital membawa tantangan baru bagi dunia jurnalistik. Seiring dengan perkembangan media sosial, para jurnalis kini dituntut lebih kreatif karena siapa pun dapat menyampaikan informasi kepada khalayak luas tanpa batasan. Hal tersebut menjadi benang merah dari public lecture yang diselenggarakan oleh Universitas Insan Cita Indonesia (UICI) dengan tema “Mobile Jurnalism in the Digital Age” pada […]

Jurnalis Senior Tempo Mendaftar Menjadi Mahasiswa UICI, Ini Alasannya!

Jurnalis senior, Mohamad Thoriq menyatakan diri sebagai calon mahasiswa UICI pada batch 4 tahun ini. Pernyataan ini ia sampaikan dalam kunjungannya ke Rektorat UICI di Graha Binakarsa, jalan H. Rasuna Said, Kuningan Jakarta Selatan pada Senin (6/2). Dalam kunjungannya ia juga menyampaikan bahwa ketertarikannya menjadi mahasiswa UICI karena platform perkuliahan digital yang digunakan. “Saya ini […]