Prof. Laode: Isu Ketahanan Pangan dan Pertanian Butuh Perhatian Serius dari Pemerintah

Rektor Universitas Insan Cita Indonesia (UICI), Prof. Laode Masihu Kamaluddin menekankan isu ketahanan pangan dan pertanian berkelanjutan membutuhkan perhatian serius dari pemerintah. Hal tersebut disampaikan Prof. Laode dalam sebuah video pendek ucapan selamat ulang tahun ke-23 Masyarakat Petani dan Pertanian Organik Indonesia. “Ketahanan pangan dan pertanian berkelanjutan adalah isu strategis yang tentu saja membutuhkan perhatian […]